Klasifikasi
Kingdom : Animalia
Filum :
Porifera
Kelas :
Calcarea
Ordo :
Calcaronea
Famili :
Grantiidae
Genus :Grantia
Spesies :
Grantia sp. |
Deskripsi:
Grantia sp. merupakan
salah satu spesies dari filum Porifera. Dikenal
sebagai spons calcareous yang khas karena mempunyai spikula yang tersusun atas
kalsium karbonat (CaCO3) dan serat
spongin. Tubuhnya berukuran tidak lebih dari 10 cm. Tubuh spesies ini seperti
pada kelas calcarea umumnya, mempunyai warna yang bervariasi yaitu: kuning
cerah, merah dan ungu. Tipe susunan kanal tubuhnya adalah sikonoid.
Habitat:
Grantia sp. terdapatdi
pantai laut yang dangkal. Hidup melekat pada batu, kayu atau cangkang Moluska.
Potensi:
Potensi Grantia sp. belum banyak ditemukan. Beberapa
ahli kini sedang meneliti tentang kemungkinan potensi Grantia sp. sebagai sumber obat untuk
mengobati berbagai penyakit.
Sumber
Pustaka:
UniProt.2010.Spesies
Grantia sp.
Diakses pada 11 Oktober 2011
Posting Komentar
Posting Komentar